Bupati Karimun Optimis Karimun Juara Umum POPDA 6 di Batam

Karimun, IsuKepri.Com – Bupati Karimun, Aunur Rafiq mengharapkan atlet Pekan Olahraga Pelajar Daerah (POPDA) ke 6 asal Karimun untuk tetap semangat dan bertanding dengan sportifitas dan sungguh-sungguh. Hal ini disampaikan Bupati, saat melepas atlit POPDA…

Siswa SMA Sederajat se-Kabupaten Karimun Siap Mengikuti UN

Karimun, Isukepri.com – Sebanyak 2.933 siswa SMA sederajat se-Kabupaten Karimun dinyatakan siap mengikuti Ujian Nasional (UN), hari ini, Senin (4/4). Sekretaris Dinas Pendidikan (Disdik) Kabupaten Karimun, Bakri Hasyim mengatakan, seluruh peserta UN itu merupakan para…

Tokoh Muda Anambas Tolak Rekomendasi AMDAL KJJ

Tanjungpinang, IsuKepri – Tokoh muda Anambas, Azwar minta permasalahan perkebunan karet di Kecamatan Jemaja Timur Kabupaten Anambas segera diselesaikan. Kepala IsuKepri.com di Tanjungpinang, Senin (4/4), Azwar mendesak pemerintah Kabupaten Anambas untuk tidak merekomendasikan AMDAL bagi…

SMN : Penataran Penting untuk Samakan Persepsi Kader

Nasional, IsuKepri.com – Sebanyak 250 kader Partai Demokrat mengikuti penataran pimpinan dan kader utama Partai Demokrat di Bogor. Kegiatan yang mengambil tema “‘Negara, Pemerintahan dan Sistem Nasional”‘ tersebut diikuti oleh perwakilan pengurus DPP, DPD, Anggota…

KPK Ingin Lacak Aset-aset Koruptor di Luar Negeri

Jakarta, Isukepri.com – Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Agus Rahardjo mengatakan dalam rapat internasional bahwa dirinya ingin memperkuat kerja sama internasional dalam pemberantasan korupsi di Indonesia. Upaya ini dilakukan atas dasar ketertarikan KPK melacak aset-aset…

500.000 Petani Karet Dapat Bantuan Tanaman Karet

Jakarta, Isukepri.com – Pemerintah melalui Kementerian Pertanian (Kementan) menyiapkan program replanting (peremajaan) 1 juta hektar (ha) tanaman karet untuk membantu para petani karet. Program bantuan ini diluncurkan dalam upaya mengurangi pasokan karet sehingga harganya bisa…