1. Home
  2. Headlines

Category: Isu

Imigrasi Serahkan Lima Imigran Gelap ke Rudenim

Tanjungpinang, IsuKepri.com – Kantor Imigrasi Kelas I Tanjungpinang, menyerahkan lima imigran gelap yang diamankan di Bandara Raja Haji Fisabilillah (RHF), pada Minggu (22/9) lalu ke Rumah Detensi Imigrasi (Rudenim) Pusat Tanjungpinang, Selasa (24/9). Kepala Kantor…

Dani Ismet Kunjungi Seketariat PMII Batam

Batam, IsuKepri.com – Rahmat Syeh Ahmad Dani yang sering dipanggil dengan Dani Ismet, malam tadi menyempatkan diri hadir dalam acara silaturahmi bersama aktivis Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Kota Batam, pada Senin (23/9) pukul 20.00…

28 September KPU Larang Pemasangan Atribut Kampanye

Tanjungpinang. IsuKepri.com – Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Tanjungpinang, Robby Patria, menghimbau para Calon Legislatif (Caleg) pada 28 September 2013, agar atribut kampanye seperti baliho harus dicabut. “Khusus untuk kampanye, KPU Tanjungpinang menghimbau pada 28 September baliho –…

Obat Habis, Ahmad Ngamuk Hingga Rumah Terbakar

Tanjungpinang, IsuKepri.com – Akibat obat penenang stres habis, Muhammad alias Ahmad mengamuk dirumah Lena yang ludes dilalap api pada Selasa (24/9) dini hari sekitar pukul 03.00 WIB di Jalan Taman Bahagia RT 03/ RW 07…

Rumah Warga Taman Bahagia Ludes Dilalap Api

Tanjungpinang, IsuKepri.com – Satu rumah warga di Jalan Taman Bahagia RT 03/ RW 07 Kelurahan Kamboja, Kecamatan Tanjungpinang Barat, ludes dilalap api, pada Selasa (24/9) dini hari sekitar pukul 03.00 WIB. Sedangkan, tiga rumah warga…

Puluhan Handphone Samsung Ditegah KPPBC di Bandara RHF

Tanjungpinang, IsuKepri.com – Puluhan handphone bermerek Samsung berbagai jenis, berhasil ditegah petugas Bea dan Cukai Tanjungpinang, di Bandara Raja Haji Fisabilillah (RHF), pada Senin (23/9) sekitar pukul 18.00 WIB. Dalam penegahan puluhan handphone itu juga,…