Liga Premiere Inggris 2013-2014 : Arsenal vs Cardiff City 2-0

Emirates Stadium, Rabu 1 Januari 2014, Arsenal mengawali tahun 2014 dengan kembali merebut puncak klasemen yang sempat direbut oleh Manchester City, berkat kemenangan atas tim promosi Cardiff City. Meski mendominasi penguasaan bola, Arsenal kesulitan membongkar…